Drama Korea Shine or Go Crazy adalah salah satu drama korea terbaru di tahun 2015. Drama Korea yang mengambil zaman kerajaan ini bercerita tentang kehidupan sepasang suami istri yang memiliki takdir yang sangat berbeda. Keduanya memiliki nasib pembawa kehancuran dan pembawa cahaya.
Drama Korea Shine or Go Crazy :
Judul : 빛나거나 미치거나 / Shine or Go Crazy
Genre : Period Drama | Romance | Fantasi
Jumlah Episode : 24 Episode
Periode Tayang : 19 Januari 2015 - sekarang
Jadwal Tayang : MBC | Senin dan Selasa (22.00 KST)
Pemeran Utama : Jang Hyuk | Oh Yeon-seo | Lee Ha-nui | Lim Ju-hwan
Plot Drama Korea Shine or Go Crazy :
Wang-So sejak lahir telah menjadi seorang pangeran dari Goryeo, tapi karena ia diramalkan akan mengubah negara itu menjadi lautan darah, Wang digulingkan dari istana dan dijauhi oleh keluarga kerajaan.
Setelah Wang kehilangan tempat sebagai pewaris sah takhta, dia tinggal dengan kondisi hidup yang terisolasi. Masa kecil Wang menjadi sangat kelam dan tidak memiliki teman. Wang adalah anak yang ceria namun sebenarnya ia banyak pikiran. Dengan kondisi Wang So yang seperti ini, saudara tirinya Wang Uk memanfaatkannya untuk merebut kekuasaan.
Shin Yool adalah putri terakhir Balhae, dia ditakdirkan untuk menjadi "penerang bangsa lain". Oleh karena itu Shin Yool sering sekali menghadapi bahaya yang mengancam nyawanya. Beruntung meskipun banyak ancaman pembunuhan Shin Yool mampu mengahadapi itu semua.
Suatu hari Shin Yool dan Wang saling bertemu. Mereka kemudian menikah sebagai suami dan istri. Mereka hidup bersama dan saling jatuh cinta.
Simak kisah selengkapnya di Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy !
Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 1-24 (Tamat) :
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 1
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 2
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 3
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 4
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 5
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 6
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 7
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 8
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 9
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 10
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 11
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 12
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 13 New 3 April
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 14
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 15
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 16
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 17
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 18
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 19
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 20
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 21
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 22
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 23
- Sinopsis Drama Korea Shine or Go Crazy Episode 24
- Biodata Pemeran Drama Shine or Go Crazy
Selamat Membaca. Jika terdapat link drama yang tidak bisa dibuka mohon beritahu kami.
Daftar Pemain Drama Korea Shine or Go Crazy :
- Jang Hyuk sebagai Wang So (King Gwangjong)
- Oh Yeon-seo sebagai Shin Yool
- Lee Ha-nui sebagai Hwangbo Yeo-won (Queen Daemok)
- Lim Ju-hwan sebagai Wang uk
- Lee Deok-hwa sebagai Wang Sik-ryeom
- Ryu Seung-soo sebagai King Jeongjong
- Na Jong-chan sebagai Se-won
- dll
Artikel keren lainnya:
Belum ada tanggapan untuk "Sinopsis Drama Shine or Go Crazy Episode 1-24 (Tamat)"
Posting Komentar